Info Terbaru Tentang Uang Pangkal Perguruan Tinggi Negeri (PTN)

19.32 D_ecky 0 Comments

PTN WAJIB HAPUS UANG PANGKAL MASUK PTN

#SSInfo:Mulai th akademik 2013/2014 semua PTN wajib menghapus uang pangkal kuliah karena dana Bantuan Operasional Perguruan Tinggi Negeri (BOPTN) di APBN 2013 naik hampir duakali lipat. DJOKO SANTOSO Dirjen Pendidikan Tinggi Kementerian Pendidikan Kebudayaan mengatakan, tahun inidana BOPTN mencapai 2,7 triliun rupiah. Penghapusan uang pangkal tidak hanya untuk mahasiswa yang diterima lewat jalur Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) saja. Untuk mahasiswa yang masuk PTN lewat jalur tertulis dan jalur mandiri juga mendapat hak yang sama tidak perlu membayar uang pangkal.(gk.odp-rs)

Sumber :  Fans Page ITS : Institut Teknologi Sepuluh Nopember, Surabaya

You Might Also Like

0 komentar: